Kasus positif Covid-19 Hong Kong yang tidak diketahui sumber penularannya mulai melonjak dan terdapat di berbagai daerah di Hong Kong. Untuk itu hari ini (14 November 2020) Sekretaris Pangan dan Kesehatan Hong Kong Sophia Chan Siu-chee (陳肇始) mengumumkan bahwa peraturan jarak sosial di Hong Kong akan diperketat mulai tanggal 16 November 2020 sampai dengan 26 November 2020.
Peraturan jarak sosial yang akan diperketat yaitu:
Sumber: Gov HK