Hong Kong and Macau Affairs Office (國務院港澳事務辦公室) pada tanggal 31 Juli 2020 menyatakan bahwa berdasarkan permintaan pemerintah Hong Kong, maka Pemerintah Pusat China akan mengirim tim medis dari Daratan China ke Hong Kong sebagai upaya membantu Pemerintah Hong Kong melakukan tes massal Covid-19.
Penambahan 121 Kasus Positif Covid-19 Di Hong Kong Hari Ini (31 Juli 2020), 118 Merupakan Kasus Lokal
Pandemi Covid-19 di Hong Kong belum terkontrol. Penambahan 118 kasus positif Covid-19 di Hong Kong hari ini (31 Juli 2020), diantaranya 3 kasus impor dan 118 kasus lokal, jumlah kasus positif Covid-19 di Hong Kong sampai saat ini menjadi 3273 kasus.
Penambahan 118 Kasus Positif Covid-19 Di Hong Kong Hari Ini (29 Juli 2020), Jumlah Kasus Menjadi 3003 Kasus
Pandemi Covid-19 di Hong Kong masih belum membaik. Telah bertambah 118 kasus Covid-19 di Hong Kong pada hari ini (29 Juli 2020), kasus lokal 113 kasus dan kasus impor 5 kasus, 46 kasus lokal tidak diketahui sumber penularannya. Total jumlah kasus Covid-19 Hong Kong sampai saat ini menjadi 3003 kasus.
Wajib Mengenakan Masker Di Ruang Tertutup Tempat Umum Hong Kong Berlaku Mulai 23 Juli 2020
Secretary for Food and Health Hong Kong Sophia Chan Siu-chee JP (陳肇始) pada konferensi pers hari ini (22 Juli 2020) menyatakan bahwa Undang-undang 599I akan mulai berlaku pada 23 Juli 2020.
Penambahan 61 Kasus Positif Covid-19 Hong Kong Pada Tanggal 21 Juli 2020
Pandemi Covid-19 di Hong Kong masih belum terkontrol dan hari ini (21 Juli 2020) bertambah 61 kasus positif Covid-19, diantaranya 3 kasus impor dan 58 kasus lokal, jumlah total kasus positif di Hong Kong sampai saat ini menjadi 2020.
Penambahan 58 Kasus Positif Covid-19 Di Hong Kong Pada 17 Juli 2020
Penambahan kasus positif Covid-19 Hong Kong terus berlangsung, hari ini (17 Juli 2020) bertambah sebanyak 58 kasus, diantaranya 8 kasus impor dan 50 kasus lokal dan untuk daerah Tsz Wan Shan sendiri telah bertambah sebanyak 7 kasus.
Hindari Produk Diet Yang Mengandung Bahan Yang Dilarang Pemerintah Hong Kong
Departemen Kesehatan Hong Kong pada tanggal 08 Juni 2020 memperingatkan masyarakat untuk tidak membeli atau mengkonsumsi sebuah produk diet bernama "Leisure Slimming Capsule", karena produk diet ini mengandung sebuah bahan yang terlarang di Hong Kong.