Departemen Bea dan Cukai Hong Kong (Customs and Excise Department) pada sebuah konferensi pers pada tanggal 26 Oktober 2022 mengumumkan bahwa mereka menemukan kasus pencucian uang terbesar dalam sejarah Hong Kong.
Departemen Bea Dan Cukai Hong Kong Meminta Masyarat Berhenti Menggunakan 2 Jenis Alkohol Desinfektan
Departemen Bea dan Cukai Hong Kong pada tanggal 27 Januari 2020 memulai sebuah operasi bernama "Guardian" dan telah beroperasi sebanyak 6200 kali dengan memeriksa sebanyak 38000 toko.Pada tanggal 20 November 2020 seorang manajer apotek dan seorang pemilik perusahaan jasa service AC tertangkap menjual alkohol desinfektan dengan label keterangan yang tidak benar dan menggunakan alkohol yang mengandung metanol yang beracun.